Sekolahin

Penyediakan mata pelajaran terupdate dan terlengkap.

mindset orang kaya dan tips menjadi kaya

mindset orang kaya dan tips menjadi kaya

ayo mikir

A> kebiasaan buruk yang harus di hindari
1. tidak punya perencanaan matang
2. menginginkan hasil yang instan
3. gaya hidup tidak sesuai nilai diri
4. salah memilih teman , kamu yang sekarang adalah hasil dari orang terdekatmu
5. hanya bekerja keras tapi tidak bekerja cerdas
6. perfesionis tetapi sedikit yang berhasil di kerjakan

B> hal yang bisa kamu kontrol adalah
1. kebiasaan
kebiasaan merokok
rata2 perokok menghabiskan 2 bungkus / hari
jika 1 bungkus rokok sampurna harga 20.000x2 = 40000
dalam seminggu 280000
dalam sebulan 1200000
dalam setaun 14600000
jika kita menginvestasikan 1,2 tiap bulan dari umur 20 tahun maka sampai 60 tahun dengan ROL 7%
di usia 60 tahun kita akan kaya

2. fisik
3. attitude
4. netowork
5. rasa syukur
6. semangat


C> kita memiliki banyak waktu
kamu memiliki 168 jam dalam seminggu
40 jam untuk bekerja dan 56 jam untuk tidur
168 - (40+56) = 72 jam
jadikamu memiliki 72 jam yang tersisa dan jangan sia-siakan


D> prinsip hidup yang membuat kita kaya
1. kurangi pengerluaran
turunkan gaya hidup, hindari pembelian barang secara impulsif, masak sendiri
dari pada membeli di restoran atau membeli kopi di kedai kopi yang mahal.
2. perbanyak pendapatan
dropshipping, bisnis online, freelancing, invest saham, bisnis networking

E> belajar dari tokoh
bilgates
pahit hidup dijadikan sebuah pembelajaran  bilgates adalah orang terkaya yang kita kenal
namun masa lalunya sungguh diluar dugaan.
1. dihukum dari sekolah karena melakukan hacking
2. merintis usaha monitoring lalu lintas "traf o data" namun bangkrut
3. drop out dari harvard
4. dituduh mencuri program steve job saat merancang dos

namun satu hal yang menjadi hikmah untuk kita semua bahwa "boleh kita merayakan kesuksesan
namun yang lebih penting adalah menghargai pelajaran dari kegagalan"

kutipan bilgates saya tidak berkompetisi dengan siapapun kecuali dengan diri sendiri. tujuan hiduku adalah mengembangkan diri sepanjang masa"


warren buffreit kekuatan sesungguhnya yaitu mundur sejenak dan mengamati segala dengan logis. jika perkataan dapat mengendalikanmu berati semua orang
dapat mengendalikanmu. kamu akan selalu menderita jika kamu emosi terhadap segala sesuu yang dikatakan kepadamu.

metode ala warren buffet
1. catat 25 hal yang ingin kamu lakukan
urutkan dari yang terpenting
pilih 5 teratas dan lakukan itu, sisanya jangan dilakukan.

kutipan warren buffet
"takutlah saat orang-orang rakus dan rakuslah saat orang-orang takut"

E> perbedaan mindset kaya dan miskin kaya adalah kewajiban
mental kaya 
mau membaca
berfikir kedepan
menciptakan nasib
menginvesitasikan uang
berani mengambil resiko

mental miskin yang penting bahagia
menolak untuk belajar
senang menonton tv
berfikir kebelakang
menerima nasib
menghabiskan uang
menunggu keajaiban

[ADS] Bottom Ads

Pages

Copyright © 2021